Sabtu, 22 November 2008

Jurnal EKSIS Ekonomi Syariah UI (Kode J001)


EKSIS
Program Pasca sarjana Ekonomi dan Keuangan Syariah (EKS) UI
Vol 1 No. 2, April – Juni 2005

Tema: Perbankan Syariah

Isi:
1. Faktor-Faktor yang mempengaruhi minat masyarakat untuk menggunakan jasa perbankan syariah (Studi Kasus pada Masyarakat Kota Bekasi). Penulis: Amat Yunus.

2. Karakteristik Dana Pihak ketiga di Bank Syariah pasca fatwa keharaman bunga bank. Penulis: Muhammad Sholahuddin

3. Pembiayaan Musyarakah di perbankan syariah dan faktor-faktor yang mempengaruhinya. Penulis: Ita Rosita

4. Pengaruh Bunga deposito konvensional dan return deposito Mudharabah terhadap pertumbuhan deposito di BMI. Penulis: Imbang J. Mangkuto

5. Mengapa Nasabah memilih menggunakan jasa bank syariah? (studi kasus pada BSM Cabang Thamrin). Penulis: Samsudin

Jika anda membutuhkan jurnal diatas untuk penulisan Makalah, Penelitian, Tesis, Disertasi, dll. sebutkan kodenya ,Hubungi jahar 085880579267. email:Jaharuddin@gmail.com

2 komentar:

Anonim mengatakan...

Assalamualaikum.wr.wb... Pak saya membutuhkan jurnal no 1, 3, 4... untuk tugas kuliah,,,, kalau bisa dikirimkan ke email li2_ez@yahoo.com
Syukron Jaazkumulloh....

Anonim mengatakan...

assalamu'alaikum...pak saya membutuhkan jurnal no.2 untuk tugas kuliah .tolong kirim ke email saya anisanifah@ymail.com
terima kasih ya pak

Tulisan Popular Wakaf, Ekonomi dan Bisnis

  110 halaman, Kertas Bookpaper, Ukuran 14,8 cm x 21 cm,   ISBN 978-623-6121-22-1.  Penerbit : Pustaka Learning Center, Malang, Februari 202...